Posts

Showing posts with the label Ruang Kolaborasi

3.3.a.5. Ruang Kolaborasi

Image
Tahap ke-3 dari alur MERRDEKA dalam mempelajari modul 3.3 adalah Ruang Kolaborasi Dalam Ruang Kolaborasi kali ini, CGP diajak bekerja dalam kelompok membuat gambaran umum sebuah program/kegiatan sekolah yang mempromosikan suara, pilihan, kepemilikan murid. Pada kegiatan ini, CGP melakukan kerja kelompok dan presentasi hasil melalui web meeting.  Dalam kegiatan kerja kelompok tersebut saya bergabung dalam kelompok A.1 yang beranggotakan 5 orang (Saya sendiri, Erno, Dewa Gede Prananta,  Ni Nengah Sukarini dan  Ni Komang Susilawati ) merancang sebuah program/kegiatan dengan Judul : Program Ngebat dan Mejejahitan. Berikut ini adalah hasil program yang dibuat oleh kelompok kami. Demikian Ruang kolaborasi Modul 3.3  Pengelolaan Program yang Berdampak pada Murid, S emoga bermanfaat. Salam dan Bahagia.

3.2.a.5. Ruang Kolaborasi - Forum Kelompok

Image
Tahap ke-3 dari alur MERRDEKA dalam mempelajari modul 3.2 adalah Ruang Kolaborasi Dalam Ruang Kolaborasi kali ini, CGP diajak berkolaborasi mengidentifikasi berbagai sumber d aya yang ada di daerah untuk sekolahnya dan strategi pemanfaatannya secara efektif. Pada kegiatan ini, CGP melakukan kerja kelompok dan presentasi hasil melalui web meeting. Dalam kegiatan kerja kelompok tersebut saya bergabung dalam kelompok A.2 yang beranggotakan 3 orang (Saya sendiri, I Gusti Ayu Mahariyani, dan Dewa Gede Prananta) mengidentifikasi berbagai sumber daya yang ada di kecamatan karangasem untuk dimanfaatkan di sekolah serta mengidentifikasi strategi pemanfaatannya. Berikut ini adalah hasil pemetaan aset yang dibuat oleh kelompok kami. Demikian Ruang kolaborasi Modul 3.2 Pemimpin dalam Pengelolaan Sumber Daya yang telah kami buat, semoga bermanfaat. Salam dan Bahagia.

3.1.a.5. Ruang Kolaborasi - Pengambilan Keputusan sebagai Pemimpin Pembelajaran

Image
Tahap ke-3 dari alur MERRDEKA dalam mempelajari modul 3.1 adalah Ruang Kolaborasi Dalam Ruang Kolaborasi kali ini, CGP diajak untuk dapat berbagi, berkolaborasi dan menerapkan keterampilan pengambilan keputusan berdasarkan 4 paradigma, 3 prinsip, dan 9 langkah pengambilan dan pengujian keputusan. Pada kegiatan ini, CGP melakukan kerja kelompok dan presentasi hasil melalui web meeting. Dalam kegiatan kerja kelompok tersebut saya bergabung dalam kelompok A.3 yang beranggotakan 4 orang (Saya sendiri, I Gusti Ayu Mahariyani, Ayu Eka Putri Asmiti dan Dewa Gede Prananta) mengangkat suatu kasus dilema etika kemudian menerapkan 9 langkah pengambilan dan pengujian keputusan yang selanjutnya hasilnya dipresentasikan dan ditanggapi oleh kelompok lainnya. Berikut ini adalah kasus yang diangkat dan video presentasi 9 langkah pengambilan dan pengujian keputusan yang telah kami buat. Studi Kasus Dilema Etika Andi (nama samaran siswa) adalah seorang siswa Kelas XI MIPA yang tergolong malas, sering ti

2.3.a.5.1. Ruang Kolaborasi

Image
Tahap ke-3 dari alur MERRDEKA dalam mempelajari modul 2.3 adalah Ruang Kolaborasi Ruang Ruang Kolaborasi kali ini, CGP diajak untuk melatih kemampuan coaching secara virtual bersama CGP lain. Tujuannya, CGP dapat melatih keterampilan coaching dengan berbagai studi kasus dan membentuk komunitas praktisi untuk melakukan praktik coaching model TIRTA. Terdapat tiga kasus yang disajikan dalam kegiatan tersebut, yaitu : Kasus 1 Coach: guru , coachee: murid , 1 pengamat Seorang guru sangat memahami jika Rina, salah satu muridnya berbakat dalam berpidato dalam Bahasa Inggris. Ia mendorong Rina untuk mengikuti perlombaan pidato dalam Bahasa Inggris tingkat kabupaten. Namun, nampaknya Rina masih belum percaya diri. Bagaimanakah cara Anda dalam menanggapi hal ini? Kasus 2 Coach: guru , coachee: murid . 1 pengamat Seorang murid bercerita jika dia merasa diperlakukan tidak adil oleh seorang guru. Guru tersebut membuka les privat, dan sebagian besar murid di kelas mengikuti les privat tersebut, kecu

2.1.a.5 Ruang Kolaborasi - Modul 2.1

Image
Tahap ke-3 dari alur MERRDEKA dalam mempelajari modul 2.1 adalah Ruang Kolaborasi.  Dalam kegiatan Ruang Kolaborasi kali ini, CGP diajak berdiskusi dalam kelompok kecil, 2-3 orang. Kegiatan diskusi hari pertama diawali dengan pemaparan dari Fasilitator kemudian dilanjutkan dengan diskusi dalam Kelompok Kecil pada Break Out Room Meeting. Dalam BOR ini CGP diminta mengamati sebuah kasus nyata yang dihadapi guru sebelum pembelajaran, kemudian menyusun sebuah RPP untuk mengakomodasi kebutuhan belajar peserta didik. Berikut ini adalah contoh kasus nyata yang dihadapi di kelas XII MIPA dalam mata pelajaran Fisika dan dibahas dalam kelompok kecil. Ida Ayu Nyoman Adi mengajar di kelas XII MIPA SMA dengan jumlah siswa 36 Orang. Salah satu kompetensi dasar yang ingin diajarkan adalah : 3.1  Menganalisis prinsip kerja peralatan listrik searah (DC) dalam kehidupan sehari-hari 4.1  Mempresentasikan hasil percobaan tentang prinsip kerja rangkaian listrik searah (DC) Karena situasi pandemi, maka p

1.4.a.5. Ruang Kolaborasi

Image
Berikut ini merupakan Hasil Ruang Kolaborasi sebagai bagian dari tugas modul 1.4.a.5.Ruang Kolaborasi Budaya Positif dalam pembelajaran Calon Guru Penggerak Angkatan 4 Kabupaten Karangasem Dalam kegiatan Ruang Kolaborasi kali ini, CGP diajak berdiskusi dalam kelompok kecil, 2-3 orang. Kegiatan diskusi Hari pertama diawali dengan pemaparan dari Fasilitator kemudian dilanjutkan dengan diskusi dalam Kelompok Kecil pada Break Out Room Meeting untuk membahas beberapa kasus yang dikerjakan dalam kelompok. Pada Hari kedua hasil diskusi kelompok kecil dipresentasikan dan diberikan umpan balik oleh kelompok lainnya.   Dalam diskusi ini, saya tergabung dalam kelompok 4 yang terdiri atas 2 orang yaitu saya dan Ibu Ni Made Ayu Ratna Parwathi, untuk membahas kasus 3 dan kasus 4. Berikut ini kasus yang kami diskusikan beserta Jawabannya yang merupakan hasil diskusi kelompok kami. Kasus 3. Ibu Dani sedang menjelaskan pelajaran Bahasa Inggris di papan tulis, namun beliau memperhatikan bahwa Fajar mala

1.3.a.5. Ruang Kolaborasi - Visi Guru Penggerak

Image
 Kegiatan pada modul 1.3.a.5 merupakan kegiatan diskusi virtual dalam  Ruang Kolaborasi terkait Visi Guru Penggerak.  Kegiatan kolaborasi hari ke-1 diawali dengan pemaparan oleh fasilitator terkait materi, penugasan maupun kesepakatan bersama, dilanjutkan dengan tugas mandiri memetakan aset, kekuatan dan fungsinya untuk masing-masing CGP dalam mewujudkan visi yang telah dibuat, setelah 20 menit dilanjutkan di BOR masing-masing kelompok, pada diskusi di BOR dilaksanakan kegiatan presentasi anggota kelompok secara bergiliran dilanjutkan dengan diskusi untuk menentukan model yang akan dipergunakan dalam presentasi dan penyajian peta aset dan kekuatan. Setelah diskusi selesai, CGP kembali ke main room untuk memperoleh penjelasan teknis terkait tugas yang diupload dan presentasi kelompok di hari berikutnya. Pada hari ke2 dilanjutkan dengan kegiatan presentasi kelompok yang dilanjutkan dengan tanggapan dan masukan dari kelompok lainnya. Kegiatan diskusi kelompok berjalan lancar dan tiap kelo

1.2.a.5.2 Ruang Kolaborasi - Unggah Tugas Nilai dan Peran Guru Penggerak

Kegiatan pada modul 1.2.a.5 merupakan kegiatan diskusi virtual dalam  Ruang Kolaborasi terkait Nilai dan Peran Guru Penggerak. Hasil dari diskusi kelompok dipresentasikan dan didiskusikan secara virtual melalui googlemeet yang difasilitasi langsung oleh fasilitator. berikut ini adalah media presentasi hasil diskusi Ruang Kolaborasi - Nilai dan Peran Guru Penggerak  yang dibuat kelompok saya. Microsoft PowerPoint - Modul 1.2.a.5 Ruang Kolaborasi Final

1.1.a.5.2. Ruang Kolaborasi - Unggah Kerangka Pembelajaran sesuai dengan Pemikiran KHD

Kegiatan pada modul 1.1.a.5 merupakan kegiatan diskusi virtual dalam  Ruang Kolaborasi untuk Mendesain Kerangka Pembelajaran sesuai dengan Pemikiran KHD. Hasil dari diskusi kelompok dipresentasikan dan didiskusikan secara virtual melalui googlemeet yang difasilitasi langsung oleh fasilitator. berikut ini adalah media presentasi hasil diskusi Ruang Kolaborasi - Mendesain Kerangka Pembelajaran sesuai dengan Pemikiran KHD yang dibuat kelompok saya. Microsoft PowerPoint - Tugas Kelompok A1