Posts

Showing posts with the label Aksi Nyata

Laporan Pencapaian Hasil Belajar & Projek Profil Pelajar Pancasila Menggunakan Aplikasi Rapor Kurikulum Merdeka ( Rapor SP)

Image
Untuk memberikan gambaran lebih jelas terkait Rapor SP / Rapor Kurikulum Merdeka, silahkan simak presentasi Laporan Pencapaian Hasil Belajar & Projek Profil Pelajar Pancasila Menggunakan Aplikasi Rapor Kurikulum Merdeka ( Rapor SP) berikut. 1. Video Presentasi 2. File Presentasi Semoga Bermanfaat. Salam dan Bahagia

3.3.a.10. Aksi Nyata - Pengelolaan Program yang Berdampak pada Murid

Image
PERISTIWA (FACT) a. Latar Belakang Literasi adalah istilah umum yang merujuk kepada seperangkat kemampuan dan keterampilan individu dalam membaca, menulis, berbicara, menghitung, dan memecahkan masalah pada tingkat keahlian tertentu, yang diperlukan dalam kehidupan sehari-hari. Oleh sebab itu, literasi tidak bisa dilepaskan dari kemampuan berbahasa. Pada kenyataanya, saat ini kemampuan literasi murid masih tergolong rendah rendah. Berdasarkan rata-rata Indeks Aktivitas Literasi Membaca masih tergolong rendah di mana poinnya hanya 37,32 dari 100, sementara berdasarkan kajian indeks kegemaran membaca dengan melibatkan 10.200 responden di 34 Provinsi tahun 2020 menunjukkan poin 55,74 dari 100. Rendahnya budaya membaca siswa saat ini diperkuat lagi dengan kehadiran Smartphone android. Murid lebih tertarik membaca potongan - potongan tulisan dan menonton video yang ada di sosial media. Hal ini menunjukan minat baca ada namun daya baca rendah, sehingga hal ini mempengaruhi kegiatan pembelaja

1.3.A.10. AKSI NYATA – VISI GURU PENGGERAK

Image
MEWUJUDKAN PEMBELAJARAN FISIKA YANG MENYENANGKAN UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SISWA  A. Latar Belakang Menurut Ki Hadjar Dewantara (KHD), Pendidikan bertujuan untuk menuntun segala kodrat yang ada pada anak-anak, agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya. Pendidik itu hanya dapat menuntun tumbuh atau hidupnya kekuatan kodrat yang ada pada anak-anak, agar dapat memperbaiki lakunya dan tumbuhnya kekuatan kodrat anak. Peran Pendidik diibaratkan seorang Petani atau tukang kebun yang tugasnya adalah merawat sesuai kebutuhan dari tanaman-tanamannya itu agar tumbuh dan berbuah dengan baik, tentu saja beda jenis tanaman beda perlakuanya. KHD menjelaskan bahwa dasar pendidikan anak berhubungan dengan kodrat alam dan kodrat zaman. Kodrat alam berkaitan dengan sifat dan bentuk lingkungan di mana anak berada, sedangkan kodrat zaman berkaitan dengan isi dan irama. Artinya bahwa setiap anak sudah membawa sifat atau karakternya masing-masing, jadi sebagai gu

1.4.A.10. AKSI NYATA – BUDAYA POSITIF

Image
MEMBANGUN KESEPAKATAN KELAS UNTUK MENUMBUHKAN DISIPLIN POSITIF SISWA DALAM PEMBELAJARAN  A. Latar Belakang Menurut Ki Hadjar Dewantara, Pendidikan adalah pembudayaan buah budi manusia yang beradab dan buah perjuangan manusia terhadap dua kekuatan yang selalu mengelilingi hidup manusia yaitu kodrat alam dan zaman atau masyarakat. Dengan demikian, pendidikan itu sifatnya hakiki bagi manusia sepanjang peradabannya seiring perubahan jaman dan berkaitan dengan usaha manusia untuk memerdekakan batin dan lahir sehingga manusia tidak tergantung kepada orang lain akan tetapi bersandar atas kekuatan sendiri. Oleh karena itu, kemerdekaan menjadi isu kritis dalam Pendidikan karena menyangkut usaha untuk memerdekakan hidup lahir dan hidup batin manusia agar manusia lebih menyadari kewajiban dan haknya sebagai bagian dari masyarakat sehingga tidak tergantung kepada orang lain dan bisa bersandar atas kekuatan sendiri. Semangat agar anak bisa bebas belajar, berpikir, agar dapat mencapai keselamatan

1.2.a.10 Aksi Nyata - Nilai dan Peran Guru Penggerak

Image
Sebagai tahapan terakhir dari siklus pembelajaran MERRDEKA pada Modul 1.2 Nilai dan peran guru Penggerak, Aksi Nyata merupakan ruang bagi CGP untuk menerapkan pengetahuan yang telah diperoleh dalam satu rangkaian modul. Bagian ini diharapkan dapat menjadi proses pengembangan konsep yang sudah di dapatkan dengan implementasinya ke depan. Berikut ini adalah hasil karya aksi nyata modul 1.2 Nilai dan peran Guru Penggerak yang saya buat. Semoga Bermanfaat. Salam dan Bahagia Flip Book : Video Aksi Nyata :

1.1.a.10. Aksi Nyata - Penerapan Pemikiran Ki Hadjar Dewantara di Kelas dan Sekolah

Image
“PENERAPAN PEMIKIRAN KI HADJAR DEWANTARA DI LINGKUNGAN KELAS DAN SEKOLAH” A. Latar Belakang Menurut Ki Hadjar Dewantara pendidikan adalah menuntun segala kodrat yang ada pada anak-anak sehingga anak dapat mencapai titik keselamatan dan kebahagian yang setinggi - tingginya. Dalam hal ini menuntun bukan pada kodrat dasarnya tapi menuntun untuk memperbaiki tingkah lakunya. KHD juga mengingatkan bahwa dalam menuntun kodrat anak harus disesuaikan dengan kodrat alam dan kodrat zaman. Dalam hal menuntun peserta didik, pendidik diibaratkan petani yang menanam padi. Dalam menanam padi menjadi beras yang unggul petani akan memiliki berbagai cara dan akan sabar mengurusnya. Sama halnya dengan pendidik dalam kegiatan pembelajaran guru harus memiliki banyak cara ,bersabar dan ikhlas untuk dapat menghasilkan generasi atau anak yang baik. Pendidikan menurut KHD juga bertujuan membentuk karakter anak. Budi pekerti, atau watak atau karakter merupakan perpaduan antara gerak pikiran, perasaan dan kehend